BKK SMK AL-HUDA
10:46 AM
BKK SMK Alhuda Salaman Magelang.
BKK atau Bursa Kerja Khusus, SMK Alhuda merupakan salah satu badan atau bidang kelembagaan di sekolah ,yg diantara unit kerjanya adalah membangun jaringan kerjasama dunia pendidikan dg dunia industri, instansi pemerintah, juga memberi informasi lowongan kerja dan fasilitasi bagi alumni,lulusan utk bekerja di industri.
Sudah menjadi program tahunan setelah lulusan ,BKK SMK Alhuda Salaman, memfasiltasi lulusannya yg berminat dan memenuhi persyaratan sesuai pernintaan dunia industri utk bekerja di perusahaan.
Beberapa dunia industri telah menjadi mitra BKK SMK Alhuda Salaman, dlm beberapa kegiatan selama ini, seperti kegiatan kunjungan industri, worshop ,motivasi dunia kerja bagi siswa dan penyaluran kerja.
Sebagai lembaga pendidikan kejuruan ,SMK memang dituntut terus berkembang ,berinovasi dlm pembelajaran, mengkonsep kurikulum keselarasan, membangun jejaring , berkolaborasi dan bersinergi dg dunia industri dan usaha, sehingga apa yg menjadi kebutuhan pasar, tenaga terampil, profesional yg menjadi tuntutan dunia usaha dan industri, bisa terpenuhi.
mitra jurusan tata busana yaitu PT.INDO BERKAH Garment
Siapp ingin bisa mandiri dan siap kerja ,,,Gabung bersama SMK Bisa